
"Tan, tan, maaf ema bangunin tante lagi tidur, lagi sakit apa tan? ko pagi pagi tidur?"
Sayup sayup terdengar suara emak pembantu rumah tetangga di samping tempat tidurku beberapa waktu lalu, mengembalikan nyawaku yang lagi melayang layang beterbangan kesana kemari di alam mimpi, kembali ke jasadku yang tengah terbaring pulas.
Sambil mengucek mata yang baru terbuka setengah, aku menjawab:
"ah engga ma' semalam azka sakit muntah muntah, semalaman ga bisa tidur, sekarang ngantuk banget jadi tidur dulu lah bentar sebelom beres2 rumah,...
READ MORE - Senyuman 'Emak'